PENGARUH INOVASI DAN KREATIVITAS TERHADAP KEBERHASILAN USAHA PADA UMKMKULINER DI KECAMATAN BATURAJA TIMUR KABUPATEN OGAN KOMERING ULU.

  • Hilmi Wiranawata
Keywords: inovasi dan kreativitas, UMKM kuliner

Abstract

Penelitian ini membahas tentang inovasi dan kreativitas terhadap keberhasilan usaha.meode analisis digunakan adalah metode kuanititatif dengan menggunakan alat analisis regresi linier berganda. Hasil analisis menjelaskan nilai t hitung variable inovasi (X1) sebesar 4.880, dan kreativitas (X2) sebesar 4,802 lebih besar jika di banding dengan nilai t-tabel sebesar 2,00575. Dengan nilai F hitung sebesarĀ  27,408 yang lebih besar dari F tabel sebesar 3,17 dengan demikian Hal ini membuktikan secara parsial dan simultan variabel inovasi (X1) dan kreativitas (X2) pengaruh secara sigfnifikan terhadap usaha keberhasilan (Y) (studi kasus UMKM kuliner di kecamatan baturaja timur kabupaten ogan komering ulu) nilai koefisien determisasi (R2) sebesar 0,508. hal ini berarti 50,8% keberhasilan usaha dapat di jelaskan oleh variabel lainnya di luar variabel lainnya di luar variabel yang di sebutkan dalam penelitian ini, seperti kompetensi yaitu meliputi pengetahuan,keterampian, dan kemampuan

Published
2020-12-07
How to Cite
Wiranawata, H. (2020). PENGARUH INOVASI DAN KREATIVITAS TERHADAP KEBERHASILAN USAHA PADA UMKMKULINER DI KECAMATAN BATURAJA TIMUR KABUPATEN OGAN KOMERING ULU. Jurnal Manajemen, 7(4), 16-40. https://doi.org/10.36546/jm.v7i4.327

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.