ANALISA EFISIENSI TRANSFORMATOR PENYULANG YANG DIPENGARUHI OLEH KETIDAKSEIMBANGAN BEBAN MENGGUNAKAN APLIKASI ETAP 12.6.0
Abstract
Beban yang tidak merata ini akan menyebabkan ketidakseimbangan pada jaringan, sehingga akan menimbulkan arus yang mengalir pada penghantar netral yang menyebabkan rugi-rugi daya dan penurunan efisiensi pada transformator. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisa efisiensi transformator penyulang yang dipengaruhi oleh ketidakseimbangan beban dengan simulai ETAP 12.6.0. Setelah dilakukan perhitungan dan dianalisis didapatkan efisiensi transformator tertinggi terjadi pada trafo gardu PA 0513 sebesar sebesar 97,59% untuk data lapangan sedangkan pada simulasi ETAP pada gardu PA 0637 sebesar 97,4%, dan efisiensi trafo gardu terendah terjadi pada PA 0566 sebesar 48,6% untuk data lapangan dan 49,05% untuk simulasi ETAP.
An author who publishes in the Jurnal Teknik Elektro (JTE) agrees to the following terms:
Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
Submission of a manuscript implies that the submitted work has not been published before (except as part of a thesis, report, or abstract); that it is not under consideration for publication elsewhere; that its publication has been approved by all co-authors. If and when the manuscript is accepted for publication, the author(s) still hold the copyright and retain publishing rights without restrictions. For the new invention, authors are suggested to manage its patent before publication. The license type is CC-BY-SA 4.0.
Jurnal Teknik Elektro (JTE)is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.